Tutorial Memasang Widgets Live Traffic Feed

Sebagai seorang blogger tentu kita ingin mengetahui seberapa pentingkah blog kita, apakah content yang kita muat dalam blog kita memang sangat diperlukan oleh orang lain. Kalau kita membuat content yang banyak dan bermutu tapi tidak ada orang yang dapat memanfaatkan content itu, itu juga bohong rasanya. Untuk itu setiap blogger sekarang ini sebagian besar dilengkapi dengan widgets yang mampu memantau dari mana saja visitor mereka berasal, mereka menemukan blog kita dari mana, asal negara mereka dan lain-lain. Pada artikel sebelumnya aku sudah membahas mengenai track visitor dengan sitemeter, histats, dan statcounter. Jika kamu belum sempat membacanya kamu dapat mengunjunginya disini.

Tapi kali ini kita akan menggunakan FEEDJIT untuk mengetahui daripada saja visitor blog kita menemukan blog kita yang dapat kita pantau asal negara, daerah mereka berasal, dan webiste apa yang mereka gunakan untuk menemukan blog kita.
Sebagai contohnya kamu dapat melihat di side bar sebelah kanan "Live Traffic Feed". Itu merupakan widget yang aku dapatkan di FEEDJIT.COM. Widget ini dapat digunakan untuk memantau visitor blog kita.
Berikut ini tutorial untuk mendapatkan widget feedjit.

1. Buka website feedjit.com
2. Selanjutnya kamu klik "Get Feedjit"
3. Kemudian akan ada tampilan halaman seperti berikut ini :

visitor, track visitor, widget traffic feed

4. Klik "Get a JS Widget", kemudian akan terbuka halaman seperti berikut :

widget feedjit

5. Kemudian kamu pilih tampilan widget seperti apa yang kamu inginkan. Setelah itu copy kode Javasript dalam text area.
6. Kode yang kamu dapat kemudian dipaste ke dalam blog kamu
  • Buka blogger masukkan account dan password milikmu
  • Buka tata letak
  • Klik elemen halaman
  • Tambah gadget
  • Paste kode yang sudah kamu kemudian simpan perubahan kemudian terbitkan
  • Dan jreng jadi deh

Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

Related Posts by Categories



Comments :

0 komentar to “Tutorial Memasang Widgets Live Traffic Feed”

Posting Komentar

 

Blog Directory